Apa sih yang kalian ketahui tentang asuransi? Yup, kalian benar. Asuransi merupakan sebuah perjanjian antara perusahaan asuransi dan nasabah untuk menanggung segala risiko yang terjadi. Pastinya risiko yang dimaksud adalah risiko yang dialami oleh nasabah, guys....